Bilik Disinfektan Seharga 500 JT Hancur Di Tubruk Truck

    Bilik Disinfektan Seharga 500 JT Hancur Di Tubruk Truck
    Bilik Disenfektan Di Pintu Keluar Pelabuhan Fery Penajam- Balikpapan Ini Rusak Akibat Di seruduk Sebuah Truck

    Penajam - Bilik Disinfektan yang berada di dekat pelabuhan kapal  penyeberangan antara Kabupaten Penajam dan Kota Balikpapan ini Remuk akibat ditabrak  truck ekspedisi yang baru tiba di Kabupaten Penajam, Senin (09/08/21) pukul 19.30 WITA 

    Menurut Kepala Dinas Kesehatan , Grace " Chamber Disenfektan untuk kendaraan roda 4 tersebut tepat di letakkan di depan pintu keluar pelabuhan Fery  Penajam sesuai instruksi Bapak Bupati Penajam Paser Utara , Abdul Gafur Mas'ud . Tuturnya

    "Semua personil dilapangan berupaya untuk memindahkan bilik yang rusak tersebut agar keberadaan nya tidak mengganggu arus keluar masuk pelabuhan fery Penajam" , ucap nya

    "Setelah dipindahkan selanjutnya kami akan membicarakan kepada pemilik truck terkait insiden tersebut, hingga kini kami belum menghitung kerugian akibat kerusakan Chamber ini", ungkapnya

    Namun hasil audit Badan Pemeriksaan Keuangan (BPK) nilainya sisa Rp200 juta, " Tutupnya (Rizal)

    PPU Kalimantan timur
    Rizal Sunandar

    Rizal Sunandar

    Artikel Sebelumnya

    Irwan DPR-RI Dapil KALTIM Ragukan Pindahnya...

    Artikel Berikutnya

    Hutang BPBD Mencapai Rp.1,9 M, Pos Pengetatan...

    Berita terkait

    Rekomendasi

    Bakamla RI Berikan Pertolongan Medis ABK KM Lintas Samudra 2 di Perairan Natuna
    Cegah Paham Radikalisme, Polri Tekankan Pentingnya Upaya Kontra Radikal 
    Hendri Kampai: Jika Anda Seorang Pejabat, Sebuah Renungan dari Hati ke Hati
    Hendri Kampai: Indonesia Baru, Mimpi, Harapan, dan Langkah Menuju Perubahan
    Kapolri-Panglima TNI Tinjau Kesiapan Program Ketahanan Pangan di Jawa Tengah

    Ikuti Kami